JavaScript

Diposting oleh Unknown on Selasa, 16 Oktober 2012

gambar javascript
JavaScript adalah bahasa pemrograman web yang digunakan untuk membuat  lebih dinamis dan interaktif. Javascript terintegrasi langsung dengan html.  Kode javascript biasanya dituliskan dalam bentuk fungsi yang ditaruh di tag <head> yang dibuka dengan tag <script type="teks/javascript">.

<script type="teks/javascript">
alert("Halo Dunia!");
</script>

Kode JavaScript juga bisa diletakkan di file tersendiri yang berekstensi .js (singkatan dari javascript). Untuk membuka kode javascript yang terdapat di file sendiri, di bagian awal <head> harus ditentukan dahulu nama file .js yang dimaksud menggunakan contoh kode seperti berikut.

<script type="teks/javascript" src="alamat.js">
</script>

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar